Senin, 30 September 2013

Membuat Multiboot USB Cepat, Simple, dan Mudah di modifikasi

Sebelum mulai membuat multiboot USB, download dulu perlengkapan perangnya Sardu, disini, lalu jangan lupa kopi + rokok buat menemani .

Setelah sardu di download:
1. jalankan sardu.exe
2. setelah terbuka pastikan kolom USB pada sebelah kanan mengarah pada Flashdisk yang dituju, lalu pilih ISO




3. arahkan pada folder tempat menyimpan file ISO
NB: untuk file ISO ada ketentuan untuk merubah nama file tersebut, contoh:

Nama File ISO untuk Windows XP:
XP Home: Install_XP_Home.iso
XP Professional: Install_XP_Pro.iso
XP 64-bit : Install_XP_x64.iso




Nama File ISO untuk Windows Vista dan 7
Vista: InstallVista.iso
Win 7: InstallWin7.iso


Nama File ISO untuk Linux:
Ubuntu: ubuntu.iso
Kubuntu: Kubuntu.iso


Hiren's BootCD: hiren.iso


Nama File ISO untuk RescueDisk:
AVG RescueDisk: avg_.iso
Kaspersky RescueDisk: kav_rescue_10.iso

4. selanjutnya pilih gambar USB, dan tunggu sampai selesai..



untuk kelebihan dari sardu ini dibanding aplikasi bootable lain adalah mudahnya untuk membuat bootable usb windows XP, hanya perlu mengikuti seperti cara diatas, dan aplikasi sardu ini sangat mudah untuk memodifikasi background wallpaper pada saat bootable USB berjalan (akan di jelaskan pada posting brikutnya)

Terima kasih


Tidak ada komentar:

Posting Komentar